BAHAN ALAMI UNTUK MEMBANTU MEREDAKAN SAKIT GIGI

5 Obat Sakit Gigi yang Mudah Ditemukan di Rumah

Sakit gigi bukan merupakan suatu penyakit yang dapat dianggap sepele, hal itu dikarenakan dapat menggangggu atu menghambat aktivitas sehari hari akibat rasa nyeri yang diberikan. Dan bila tidak ditangani dengan segera sakit gigi akan bertambah parah dan juga dapat membuat kita mendapatkan kesulitan saat makan. Dan oleh karena itu jika sudah terkena sakit gigi haru segera memriksakannya ke dokter.

Sakit gigi sendiri bisa datang kapan saja dan menyerang siapa saja dan sudah banyak dialami oleh orang lain. DAn perlu untuk diketahui bahwa ada bebraap bahan alami yang dapat membantu utnuk meredakan nyeri akibat sakit gigi ini. Contohnya seperti garam, minyak cengkeh, es batu, air garam dan masih banyak lagi.

*BERIKUT BAHAN ALAMI UNTUK MEMEBANTU MEREDAKAN SAKIT GIGI*

1.Lemon
Ternyata buah lemon bukan hanya bisa berfungsi untuk membantu meredakan nyeri akibat sakit gigi. Hal itu karena kandungan asam yang ada dalam buah lemon dinilai efektif untuk membantu mengatasi sakit gigi. Buah lemon yang kaya akan kandungan antiseptik dan juga antibakteri.
Untuk cara penggunaanya sendiri cukup mudah, yaitu cukup teteskan air lemon ke dalam bagian gigi yang sakit dan bisa juga mencampurkan air perasan buah lemon dengan air menggunakan kapas kemudian letakkan pada gigi yang sakit.

2.Kumur-Kumur Dengan Air Garam
cara ini termasuk cara yang klasik untuk membantu meredakan nyeri akibat sakit gigi. Berkumur menggunakan air garam dapat membantu untuk membersihkan gigi dan juga menarik cairan yang menjadi penyebab kebengkakan keluar. Selain itu juga air garam dapat membantu untuk menarik sisa-sisa makanan yang ada didalam gigi.

3.Cuka Apel
Cuka apel ternyata memiliki manfaat untuk membantu meredakan nyeri saat sakit gigi. Hal itu dikarenakan cuka apel memiliki kandungan senyawa antimikroba dan juga antibakteri yang dapat membantu untuk meredakan nyeri akibat sakit gigi. Cara penggunaannya juga cukup mudah, hanya dengan berkumur menggunakan cuka apel kurang lebih selama 30 detik.

4.Daun Jambu
Daun jamu memiliki sifat analgesik, antiradang serta juga bisa sebagai antimikroba. Dan karena kandungan nya tersebut daun jambu dapat membantu untuk meredakan nyeri pada gigi. caranya cukup dengan mengunyah daan jambu merah yang telah dibersihkan kurg lebih sekitar satu atau dua lembar, setelah itu oleskan pada bagian gigi yang sakit.
Selain itu juga anda bis merebus daun jambu kurang lebih lima lembar di air yang mendidih kemudian setelah itu diamkan air rebusan tadi hingga suhunya menghangat, lalu setelah itu berkumurlah menggunakan air rebusan tadi.

5.Kompers Menggunakan Es
Cara untuk membantu meredakan nyeri saat gigi yaitu dengan mengomprsnya dengan menggunakan es. caranya juga cukup mudah, cukup dengan memasukkan es ke kantong plastik ataupun ke kain tipis lalu kemudian tempelkan bungkusan es tersebut pada bagian gigi yang terasa nyeri. Dinginnya es dapat membantu untuk mematikan saraf pada gigi yang mengalami nyeri.